|

FourPlay adalah sebuah kelompok musik yang digawangi oleh Bob James (keyboards), Lee Ritenour (guitars), Nathan East (bass), Harvey Mason (drums).
 Debut Album perdana mereka diluncurkan dengan Judul "FOURPLAY" dengan title Bali Run, 101 Eastbound, Foreplay, Moonjogger, Max-O-Man, After the Dance, Quadrille, Midnight Stroll, October Morning, Wish You Were Here, Rain Forest.Dimana mereka mampu berposisi sebagai No. 1 Spot Onn Billboards Contemporary Jazz Chart kurang lebih selama 33 minggu . Asal tau aja bahwa ini disertifikasi oleh RIAA Certified Gold
 Berikutnya adalah album kedua mereka yaitu Between The Sheets yang dirilis pada tahun 1993. Track-track yang terdapat dalam album tersebut yaitu Chant, Monterey, Between the Sheets, Li'l Darlin', Flying East, Once in the A.M., Gulliver, Amoroso, A Summer Child, Anthem, Song for Somalia.
Ini juga meraih No. 1..Nominasi untuk mendapatkan Grammy yang disertifikasi oleh RIAA Certified Gold
 Selanjutnya pada tahun 1995 dikeluarkanlah album dengan Judul Elixir. Album ini memuat Elixir, Play Lady Play (yang merupakan adaptasi Lee's dari Bob's 20 yr. old song, Westchester Lady), kemudian Why Can't it Wait Till Morning, - (Sebuah versi baru dari Phil Collins' dimana penyanyi latarnya dalah Phil sendiri), lalu Magic Carpet Ride, Whisper in MY Ear, Fannie Mae, The Closer I Get to You - (duet Patti Austin dan Peabo Bryson), East 2 West, Licorice, In My Corner.
Yang paling membanggakan adalah album ini melewati Breathless-nya Kenny G's dari #1 di Billboards Contemporary Jazz Album Chart setelah direkam selama 92 minggu!

Homepage ini didesign oleh Agus Setiawan Basuni. Dibuat pertama kali pada 1 September 1997, Pukul 00.00 am Anda punya Saran/Kritik mengenai homepage ini, kirim ke : webmaster atau agus setiawan All Materials is combined from any sources Copyright by ACD ©1997.
This Homepage Build with HTMLed32
|